Alasan Masuk Jurusan DKV – Jurusan DKV kini tengah trend dikalangan para remaja yang menyukai di bidang seni. Jurusan DKV sendiri mempelajari tentang pemikiran kreatif serta konsep yang tentunya memanfaatkan unsur visual tuk menyampaikan pesan tersebut. Unsur visual ini temasuk di peran penting. Serta nanti jika kalian sudah menyerap ilmu tersebut diharapkan kalian bisa mengubah pesan itu menjadi semakin informati, menarik dan komunikatif.
Sebenarnya banyak yang belum thau tentang cabang ilmu desain ini.Jurusan DKV ini belajar tentang adanyan pemikiran kreatif serta konsep komunikasi dalam teknik serta media yang tepat tentu menggunakan elemen – elemen visual dalam menyampaikan pesan.Diharapkan nanti semua mahasiswa dkv tidak hanya ahli pada bagian gambar saja tapi diharapakan dapat mebuat karya seni serta dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
Berikut ini adalah berbagai alasan dalam jurusan desain komunikasi visual dari yohanwibisono .
Mendapat Berbagai Ide Kreatif
Semua designer grafis pastinya mengekspresikan kreativitas mereka setiap harinya. Bukan hanya memilih palet warna ataupun citra dan jenis. Mereka tentunya harus berpikir ” out of box “. Jika kalian adalah seorang yang kreatif maka design grafis yang kalian akan buat pastinya akan diperhatikan secara detail.
Dapat Bekerja Secara Fleksibel
Alasan Masuk Jurusan DKV selanjutnya dapat bekerja secara fleksibel. Hanya peralatan simple seperti pensil, laptop dan buku tentunya kalian dapat bekerja dari mana saja. Saat ini sudah banyak perusahaan serta klien tentunya tidak akan keberatan jika kalian bekerja darimana saja selama pekerjaan yang diberikan kepada kalian itu selesai. Tentu itu adalah sebuah keuntungan untuk kalian bukan?
Kuliah Terasa Lebih Santai
Alasan selanjutnya apa yang membuat jurusan DKV ini begitu menarik adalah. Jika kalian ingin belajar lebih secara santai. Tentu jurusan DKV adalah jurusan yang tepat. Disana kalian akan berhubungan dengan soal warna , gambar ,design dan lain-lain. Sudah tidak perlu heran jika penampilan para anak-anak DKV sesuai keinginan masing – masing.
Tugas Yang Membuat Kreatifitas Berkembang
Nah sudah tidak perlu heran jika kalian jurusan ini cocok untuk orang – orang kreatif seperti kalian tentunya. Kalian dapat meluangkan semua ekspresi kalian dalam secorak buku ataupun secara modern di laptop kalian.Setiap adanya tugas baru tentunya akan membuat karya kalian nantinya semakin baik. Cocok untuk kalian yang menyukai tantangan baru
Prospek Kerja Yang Luas
Tentunya lulusan DKV ini dapat bekerja sebagai designer , media ataupun di production house. Karena pada dasarnya jurusan DKV ini adalah jurusan yang multifungsional . Dan setiap perusahaan pastinya membutuhkan seoarng designer dalam perusahaannya
Tinggalkan Balasan